Hudya
1 min readApr 29, 2019

--

Secara harfiah, RESTful API itu memanfaatkan empat metode HTTP, yaitu GET POST PUT dan DELETE. Selain itu gunanya juga menyingkat URL yang dibutuhkan sebagai contoh:

ada developer yang membuat URL API untuk Kontak seperti ini:

GET /getAllKontak
GET /getKontak/{id}
POST /tambahkontak
POST /updatekontak/{id}
POST /deletekontak/{id}

nah ada baiknya semua itu disimpan dalam satu URL saja yaitu kontak menjadi

GET /kontak
GET /kontak/{id}
POST /kontak/store
POST /kontak/update/{id}
POST /kontak/delete/{id}

Lebih baik lagi kalo ngikutin sesuai kaidah REST

GET /kontak
GET /kontak/{id}
PUT /kontak
POST /kontak/{id}
DELETE /kontak/{id}

nanti saya bahas di post selanjutnya, Sekian ^^

--

--

Hudya
Hudya

Written by Hudya

Which is more difficult, coding or counting? Not both of them, the difficult one is sharing your knowledge to people without asking the payment.

No responses yet